Makassar - Pada hari Selasa, tanggal 03 September 2024 bertempat di Ruang Rapat Selat Selayar, Lt 3 Kantor KSOP Utama Makassar diadakan Pertemuan Koordinasi Implementasi SSm (Single Submission) Pengangkut di Pelabuhan Laut Makassar. Acara yang dimulai pukul 10.00 Wita ini dibuka oleh Kepala Kantor KSOP Utama Makassar, Capt. Sahattua P. Simatupang, M.M., M.H., CGCAE dan dihadiri oleh Kepala Kanwil DJBC Makassar, Ade Irawan, Ketua DPC INSA Makassar, Capt. Zulkifli Syahril, M.Mar, Dra. Aisyah Read More...
__ VISITOR  
__ LINK TERKAIT  
- Balai Kesehatan Kerja Pelayaran
- Kementrian Kesehatan Republik Indonesia
- DITJEN PELAYANAN KESEHATAN
- DITJEN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
- DITJEN KESEHATAN MASYARAKAT
- DITJEN KEFARMASIAN DAN ALKES
- INSPEKTORAT JENDERAL
- WHISTLEBLOWING SYSTEMS ITJEN KEMENKES RI
- BADAN LITBANGKES
- BADAN PPSDM KESEHATAN
- World Health Organization
- Biro Kepegawaian
- Pusat Kesehatan Haji
__ APLIKASI  
__ DOWNLOAD  
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-35
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-34
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-33
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-32
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-31
__ LATEST NEWS  
Upaya Tingkatkan Implementasi SSm Pengangkut : KSOP Makassar gelar Rapat Koordinasi
Oleh : Hilda Adriati Malik, SKMSep 5, 2024 5:31 AM
PENGAWASAN PENYAKIT TIDAK MENULAR DAN PENYAKIT MENULAR DI BALAI BESAR KARANTINA HEWAN, IKAN DAN TUMBUHAN (BBKHIT) WILKER PELABUHAN MAKASSAR
Oleh : dr. Abbas Zavey Nurdin, Sp.Ok, MKKSep 4, 2024 1:25 AM
Makassar, Penyakit Tidak Menular (PTM) seperti Diabetes Melitus (DM) mungkin sudah sering didengar, tapi banyak yang tidak sadar bahwa kondisi ini akan menyebabkan tubuh kesulitan mengendalikan kadar gula dalam darah. Penyandang DM memiliki sistem kekebalan yang melemah sehingga rentan dengan kemungkinan 3 kali lebih berisiko terkena TBC aktif yang merupakan salah satu penyakit menular. Berdasarkan laporan Global TB tahun 2023, Indonesia merupakan negara kedua setelah India dengan angka estima Read More...
EVALUASI PELAYANAN KESEHATAN HAJI EMBARKASI/DEBARKASI MAKASSAR TAHUN 1445 H/ 2024 M
Oleh : Aulia Maghfirah, S.GzAug 31, 2024 3:18 AM
Berbagai hal yang terjadi sekaligus menjadi dinamika dalam pelaksanaan ibadah haji baik peningkatan mutu pelayanan maupun hambatan hingga tahun 2024 pun masih banyak tercatat kekurangan selama Penyelenggaraan Ibadah Haji (PIH). Oleh karena itu Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar berinisiatif melaksanakan kegiatan evaluasi terhadap pelayanan kesehatan haji pada Embarkasi dan Debarkasi Haji Makassar tahun 2024.Evaluasi sebagai salah satu rangkaian kegiatan dalam mening Read More...
UPACARA PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN DI BBKK MAKASSAR NUSANTARA BARU INDONESIA MAJU, PAKAIAN BARU SEMANGAT TINGGI
Oleh : Nirwan, SKM, M.KesAug 18, 2024 12:11 AM
Bertempat di halaman upacara kantor induk Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar Jl. Kompleks Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin diselenggarakan upacara peringatan hari kemerdekaan yang ke 79, sabtu 17 Agustus 2024 pukul 07.00-08.00 WITA. Bertindak selaku inspektur upacara Kepala BBKK Makassar, Bapak Agus Jamaludin, SKM, M. Kes. Upacara diikuti oleh pegawai di kantor induk yang tidak melaksanakan pelayanan, tenaga outsorching dan mahasiswa magang dari STIKES Bina Ba Read More...
PERJALANAN BALAI BESAR KEKARANTINAAN KESEHATAN (BBKK) MAKASSAR MENUJU SATUAN KERJA BERPREDIKAT WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH MELAYANI (WBBM) TINGKAT NASIONAL
Oleh : NIRWAN, SKM, M.KesJul 25, 2024 1:29 AM
Pelaksanaan Reformasi Birokrasi sejak tahun 2009 terus dijalankan secara konsisten dan berkelanjutan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2020-2024, saat ini pelaksanaan Reformasi Birokrasi telah memasuki periode kedua dan akan menuju periode ketiga atau periode terakhir masa berlaku Road Map. Pada periode pertama hingga periode kedua telah tercapai banyak kondisi yang mendukung sasaran Reformasi Birokrasi, yaitu birokrasi yang b Read More...
Beri Layanan Lebih Cepat, BBKK Makassar Dapat Apresiasi Dari Pusat Kesehatan Haji Kemenkes
Oleh : Helpi Sopian Mokodompit, SKMJul 4, 2024 2:48 AM
MAKASSAR - Pusat kesehatan haji kementerian kesehatan memberikan apresiasi kepada Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar dalam memberikan pelayanan kepada jemaah Haji embarkasi/debarkasi UPG.Apresiasi ini disampaikan langsung oleh Administrator Kesehatan Ahli Madya, Pusat Kesehatan Haji Kementerian Kesehatan, Abdul Hafiz, S.KM, M.Kes saat melakukan kunjungan di Asrama Haji Sudiang Makassar, Senin 1 Juli 2024. "Seperti saya lihat dari pagi tadi sampai saat ini, pelaksanaan dan Read More...
Ditengah guyuran hujan, Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan tetap Beri Pelayanan Maksimal kepada Jemaah Haji
Oleh : Helpi Sopian Mokodompit, SKMJun 30, 2024 1:11 AM
MAKASSAR - Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar memberikan pelayanan maksimal kepada jemaah haji yang baru saja tiba di tanah air, khususnya Kloter 8 embarkasi Makassar pada Sabtu, 29 Juni 2024.Kepala Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan, Agus Jamaluddin, SKM, M. Kes mengatakan kloter 8 Debarkasi Makassar ini berasal dari Kota Makassar, Gowa, dan Kabupaten Luwu, dengan total jemaah yang berangkat sebanyak 450 orang, terdiri dari 161 laki-laki dan 289 perempuan. Namun de Read More...
BBKK MAKASSAR BUKA POSKO LAYANAN KESEHATAN DI PELABUHAN MAKASSAR PASCA KEBAKARAN KAPAL KM UMSINI
Oleh : Nirwan, SKM, M.KesJun 11, 2024 11:45 PM
Kebakaran KM Umsini di Pelabuhan Makassar pada tanggal 09 Juni sekitar pukul 04.20 sampai pukul 09.03 WITA menyebabkan kapal mengalami kerusakan. Untungnya kapal masih dalam posisi merapat di dermaga sehingga tidak ada korban jiwa. Diperkirakan ada sekitar 1.677 orang di atas kapal terdiri dari penumpang dan anak buah kapal berhasil diselamatkan. Kepala Kesekretariatan Perusahaan PT. PELNI, Evan Eryanto mengatakan sumber api pertama kali diketahui pukul 04.20 WITA yang diduga berasal dari p Read More...
__ ARTIKEL  
Peran Lalat dalam Penularan Penyakit dan Keperluan Forensik
Oleh : Ibrahim, SKM, M.KesJul 12, 2023 7:41 PM
Lalat merupakan hewan yang tidak asing bahkan dekat dengan kehidupan manusia dan kehadirannya yang identik dengan hal-hal yang bersifat kotor seperti sampah maupun bangkai karena merupakan sumber makanan bagi lalat. Dalam perkembangannya, secara umum lalat mengalami metamorfosis sempurna yaitu mulai dari telur, larva, pupa dan lalat dewasa. Peran lalat pada kehidupan manusia banyak berpengaruh buruk pada kesehatan yaitu sebagai vektor mekanik yang dapat membawa penyakit. Penul Read More...
__ PENCARIAN  
__ LAYANAN  
Pengaduan Masyarakat
WBS
Lapor Online
SIPPNyanlik menpan RB
ISI POLING SURVEY
ISI SURVEY PENILAIAN PETUGAS